Home  ·  About  ·  Disclaimer  ·  Contact  ·  Sitemap

Cara Membuat Index atau Daftar Isi

Daftar isi atau index sangat penting sekali di dalam sebuah blog, karena dengan adanya daftar isi pemilik ataupun pengunjung blog bisa mengetahui isi dari keseluruhan blog tersebut, dan memudahkan pengunjung untuk mencari informasi yang mereka butuhkan (selain menggunakan search engine pada blog).

Ketika anda mengupdate posting, daftar isi ini akan secara otomatis menampilkan isi keseluruhan dari blog. Perhatikan kode dibawah ini:
<div align="" style="border: 1px solid #ccc; height: 600px; overflow: scroll; padding: 5px; width: 400px; width: auto;"> <script src="http://blogatap.googlecode.com/files/index.js"> </script><script src="http://NAMA BLOG ANDA.com/feeds/posts/default?max-results=9999&amp;alt=json-in-script&amp;callback=loadtoc">
</script>
</div>
Keterangan:
height: 600px; ukuran tinggi yang akan ditampilkan
width: 400px; ukuran lebar yang akan ditampilkan (ubah sesuai dengan blog anda)
NAMA BLOG ANDA : ganti sesuai nama blog anda

Kode diatas bisa langsung dimasukkan di Gadget HTML atau sidebar, tapi kalau blogatap lebih suka di pasang di entry/postingan dan kita buatkan menu dengan nama Index atau Daftar Isi. Berikut contoh tampilannya:



Sekian dulu postingan kali ini tentang cara membuat index atau daftar isi, semoga bermanfaat buat sobat blogger semua.
 
Copyright © . blogatap.blogspot.com · Powered by Blogger
Support Infoblog_ID